Selasa, 27 Oktober 2009

Negosiasi

Garis besar

Latihan ini akan melibatkan peserta dalam berbagai metode negosiasi.

Tujuan

1. Mengenalkan topik negosiasi.

2. Memulai pemanasan bagi peserta.

3. Memberikan kesempatan kepada peserta untuk mencoba kemampuan negosiasi terkini mereka.

Waktu yang dibutuhkan

10 menit.

Jumlah peserta

Tidak dibatasi.

Materi yang dibutuhkan

Sebuah koin dollar untuk setiap pasang peserta.

Prosedur

1. Mintalah anggota kelompok untuk berpasang-pasangan, lebih baik dengan seseorang yang tidak mereka kenal.

2. Berikan sebuah koin dollar di tengah-tengah mereka



Read More.................................

Tag :
Latihan negosiasi kesempatan dollar kelompok


Rabu, 14 Oktober 2009

Telaga Waja Rafting

Telaga Waja Rafting merupakan rafting site paling menantang di Bali. Sungai Telaga Waja terletak di desa Muncan, Karangasem yang dapat dicapai dalam kurang lebih 1,5 jam perjalanan.

Dibandingkan Sungai Ayung, Telaga Waja memiliki tantangan yang sangat menantang dan seru sekali.

Sungai Telaga Waja mengalir jernih dengan arus yang cukup deras. Tempat ini menjadi menarik karena lokasinya yang berpadu dengan petak-petak sawah dan hijaunya perbukitan yang menaunginya. Itulah beberapa alasan mengapa Telaga Waja dipilih menjadi salah satu start point lintasan arung jeram (rafting) yang sangat disukai di Bali. Air yang mengalir deras dengan beberapa jeram dan bebatuan sebagai rintangan menjadi pilihan yang cocok bagi avonturir untuk memacu adrenalin serta menguji nyali.Telaga waja memiliki jeram dengan tinggi hampir 5 meter, tapi sangat aman!


Tag: Telaga Waja Rafting Bali arus arung jeram Air deras jeram bebatuan adrenalin

Sumber: www.telagawaja.com